WISUDA DAN PELEPASAN SISWA KELAS IX ANGKATAN 66
Pada hari Rabu tanggal 29 Mei 2019 SMP Negeri I Wonosari megadakan wisuda kelas IX tahun pelajaran 2018/2019 angkatan 66. Untuk wisuda kali ini yang diwisuda 196 pesertadidik. Untuk...
GLADI BERSIH WISUDA ANGKATAN 66
Pada tanggal 28 Mei 2019 pukul 09:00 WIB SMP Negeri I Wonosari mengadakan gladi bersih wisuda kelas IX angkatan 66 tahun ajaran 2018/2019. Dalam Gladi bersih ini melatih peserta...
Kesiswaan melaksanakan kegiatan briefing untuk kegiatan wisuda
Jum’at, 24 mei 2019 bertempat di Gedung serbaguna SMP 1 Wonosari, dilaksanakan briefing untuk persiapan wisuda SMPN 1 Wonosari. Briefing diikuti oleh seluruh siswa kelas 9 yang diisi oleh...
PEMELIHARAAN IMAN KRISTEN
Pada hari Jumat tangal 17 Mei 2019 SMP Negeri I Wonosari mengadakan kegiatan pesantren kilat di bulan Ramadhan bagi siswa-siswi yang beragama Islam, sedangkan bagi siswa-siswi yang beragama Kristen...
Pesantren Kilat di SMPN 1 Wonosari
SMPN 1 Wonosari melaksanakan kegiatan pesantren kilat tahun 1440 H/ 2019 M yang dilaksanakan pada hari Jumát dan Sabtu 17 – 18 Mei 2019 Kegiatan ini merupakan salah satu...
Rapat Dinas Guru dan Karyawan Bulan Mei Tahun 2019
Hari/Tanggal : Kamis, 9 Mei 2019 Waktu : WIB Tempat : Lab. Biologi SMP Negeri 1 Wonosari Acara : Rapat Dinas Guru dan Karyawan Bulan...
RAPAT PEMBINAAN TU DAN KARYAWAN
Pada hari Senin tanggal 13 Mei 2019 SMP Negeri I Wonosari mengadakan rapat pembinaan TU dan karyawan. Rapat kali ini dimulai pukul 08:30 WIB sampai pukul 09:30 WIB. Dalam...
LOMBA KI HAJAR TINGKAT POKJA KABUPATEN GUNUGKIDUL
Pada hari Rabu tanggal 15 Mei SMP Negeri I Wonosari menjadi tuan rumah lomba Ki Hajar tingkat pokjaKabupaten Gunungkidul yang diikuti 12 SMP dengan jumalah peserta 50 sisiwa-siswi. Dari...
PENGEMBALIAN BUKU MATA PELAJARAN KELAS IX
Pada hari Rabu tanggal 8 Mei 2019 pukul 07:30 WIB Perpustakaan Pustaka Bestari Loka SMP Negeri I Wonosari mengadakan pengembalian buku mata pelajaran untuk kelas IX A, IX B,...
PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL BAHASA INGGRIS
Pada hari Kamis tanggal 2 Mei 2019 SMP Negeri I Wonosari mangadakan hunting turis ke Candi Borobudur dan ke Musium Gunung Merapi. Hunting turis ini dimaksudkan supaya peserta didik...








