Hari Pertama Ujicoba Masuk Sekolah di Masa Pandemi Covid-19
SMP Negeri 1 Wonosari akhirnya melaksanakan kegiatan luring tatap muka di sekolah terhitung mulai hari ini 9 Nopember 2020. Untuk memulai kegiatan secara luring ini sudah berkali-kali di rapatkan...
Peningkatan Komptensi TIK di Kabupaten Waropen, Papua
Sigit Suryono, , Guru SMP Negeri 1 Wonosari (Duta Rumah Belajar DIY 2018) mengemban perjalanan jauh Bersama Bapak Sediono (Pustekkom – Eks Kapus P4TK IPA periode 2009-2019) dan...
Pelatihan Aplikasi Online P4TKIPA
Senin, 7 oktober 2019 Sigit suryono, , guru smp negeri 1 wonosari akan mengikuti kegiatan pelatihan aplikasi pembelajaran MIPA di P4TKIPA Bandung. Kegiatan ini akan berlangsung selama 4...
Peringatan Hari Kelahiran Bapak Pramuka Indonesia Sri Sultan HB IX
Apel Jumát Pagi 11 April 2019 di SMP Negeri 1 Wonosari berbeda dengan hari-hari biasanya. Apel kali ini seluruh siswa dan guru mengenakan Pakaian Pramuka untuk memperingati hari lahir...
UNBK Paket C di SMP Negeri 1 Wonosari
SMP Negeri 1 Wonosari ditunjuk sebagai salah satu sekolah di Kabupaten Gunungkidul sebagai tempat Ujian Nasional Berbasis Komputer Paket C untuk wilayah Wonosari Kabupaten Gunungkidul. Kegiatan UNBK Paket C...
Pemilihan Guru/ Kepala Sekolah Berprestasi Tingkat Kabupaten Gunungkidul tahun 2019
Selasa, 9 April 2019 berlangsung seleksi guru berprestasi tingkat Kabupaten Gunungkidul tahun 2019 yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan Pemudan dan Olah Raga Kabupaten Gunungkidul bertempat di SMPN 1 Wonosari....
PRA OSN MKKS KABUPATEN GUNUNGKIDUL
Pada hari Sabtu tanggal 23 Februari 2019 SMP Negeri I Wonosari mengikuti Pra OSN yang diadakan oleh MKKS yang bertempat di SMPN Negeri 2 Wonosari. Pada waktu Pra OSN...
PERINGATAN HARI KARTINI 2018
Pada hari Sabtu tangggal 28 April 2018 SMP Negeri 1 Wonosari memperingati hari Kartini. Sebenarnya peringatan hari Kartini jatuh pada tanggal 21 April. Upacara peringatan R. A. Kartini...
Polres Gunungkidul Bina Sekolah
Senin 18 September 2017 SMP Negeri 1 Wonosari melaksanakan Upacara Bender dengan Pembina dari Polres Gunungkidul. Dalam amanahnya beliau menyampaikan ucapan terima kasih kepada SMP Negeri 1 Wonosari atas...
ESQ untuk Guru dan Karyawan
SMP Negeri 1 Wonosari melaksanakan kegiatan pelatihan ESQ bagi Guru dan Karyawan yang dilaksanakan pada hari Jum’at, 15 September 2017 bertempat di Laboratorium Biologi. Kegiatan ini merupakan salah satu...